Prediksinya Bola - Prediksi Skor Akhir Cina Vs Belanda Pertandingan uji coba antarnegara kembali bergulir. Kali ini laga persahabatan akan tersaji antara Cina vs Belanda. Laga yang sangat seru untuk dinanti, menyusul kedua timnas sama-sama menargetkan hasil positif untuk meningkatkan rasa percaya diri para pemain.
Laga ini sendiri sedianya akan berlangsung pada hari Selasa, 11 Juni 2013 dini hari mendatang di markas Cina. Walaupun hanya sekedar laga uji coba antarnegara, kedua kesebelasan tentunya tidak ingin menelan pil pahit, apalagi bagi Cina yang akan menjadi tuan rumah.
Laga uji coba antarnegera ini sekaligus menjadi serangkaian tour bagi timnas asal Eropa tersebut di sejumlah negara Asia. Sebelum ini, Belanda sudah menjalani laga persahabatan kontrak timnas Indonesia pada hari Sabtu (8/6) kemarin malam di Stadion Gelora Bung Karno.
Dalam pertandingan itu sendiri, Indonesia harus mengakui keunggulan timnas Belanda yang mampu menang dengan skor telak 3-0. Di lima laga terakhirnya, Belanda sukses mencatatkan tiga kemenangan dan dua kali bermain imbang.
Catatan itu tentu saja harus diwaspadai oleh pihak Cina, mengingat di lima pertandingan terakhirnya mereka hanya mampu mencatatkan sekali kemenangan, sekali imbang dan tiga kali mengalami kekalahan. Selain itu, Cina juga harus tetap mewaspadai para pemain muda yang memperkuat skuad timnas Belanda.
Head To Head Cina Vs Belanda:
-
Lima Pertandingan Terakhir Cina:
06 Jun 2013: Cina 1 – Uzbekistan 2 (UJI)
22 Mar 2013: Cina 1 – Irak 0 (ACQ)
7 Feb 2013: Arab Saudi 2 – Cina 1 (ACQ)
30 Jan 2013: Oman 1 – Cina 0 (UJI)
14 Nov 2012: Cina 1 – Selandia Baru 1 (UJI)
Lima Pertandingan Terakhir Belanda:
07 Jun 2013: Indonesia 0 – Belanda 3 (UJI)
27 Mar 2013: Belanda 4 – Romania 0 (WCQ)
23 Mar 2013: Belanda 3 – Estonia 0 (WCQ)
7 Feb 2013: Belanda 1 – Italia 1 (UJI)
15 Nov 2012: Belanda 0 – Jerman 0 (UJI)
Prediksi Susunan Pemain:
Cina: Zeng Cheng, Xiaoting Feng, Jianye Liu, Xiang Sun, Zhao Peng, Qin Sheng, Yu Hai, Hanchao Yu, Xuri Zhao, Zhi Zheng, Gao Lin.
Belanda: Tim Krul, Bruno Martins Indi, Daley Blind, Daryl Janmaat, Stefan de Vrij, Jordy Clasie, Adam Maher, Kevin Strootman, Jeremain Lens, Ola John, Robin van Persie.
Prediksi : Cina 1-3 Belanda
Title : Prediksinya Cina Vs Belanda 11 Juni 2013
Description : Prediksinya Bola - Prediksi Skor Akhir Cina Vs Belanda Pertandingan uji coba antarnegara kembali bergulir. Kali ini laga persahabatan akan...